7 Kunci Financial Planning untuk Sukses Finansial di Tahun Depan

Kabar resesi dan ekonomi yang semakin gelap di tahun 2023 terus menjadi perbincangan di Indonesia. Kondisi ekonomi yang tidak pasti inilah membuat kamu harus bisa mempersiapkan keuangan dengan baik dan matang. Lalu bagaimana mempersiapkan keuangan dengan baik agar bisa mencegah risiko resesi tahun depan? Di bawah ini adalah kunci financial planning untuk sukses secara finansial di tahun depan.… Lanjut Baca

8 Pos Keuangan yang Wajib Dimiliki Kamu yang Telah Berumah Tangga

Mengatur keuangan menjadi salah satu hal penting yang harus dilakukan setiap orang, khususnya bagi kamu yang sudah memiliki kehidupan rumah tangga sendiri. Dengan mengatur keuangan, kamu bisa dengan mudah memenuhi kebutuhan, kewajiban ataupun untuk gaya hidup. Untuk memastikan keuangan dalam keadaan baik, kamu perlu membuat daftar pos keuangan yang dialokasikan demi membantu menyisihkan beberapa keuangan dan meminimalisir pengeluaran yang lebih besar dari pendapatan.… Lanjut Baca

Penghasilan Selalu Tidak Cukup? Ini Tips Menjaga Keuangan Agar Tidak Jebol

Banyak orang yang sering mengalami keuangan tahunan yang ‘jebol’ karena tidak menganggarkan biaya tahunan dengan tepat. Biasanya seseorang hanya membuat anggaran keuangan bulanan, dan ketika terdapat kebutuhan tahunan, mereka akan kebingungan bagaimana cara mencukupinya. Ada banyak pengeluaran tahunan yang kuput dari anggaran. Misalnya saja pajak kendaraan, PBB (Pajak Bumi Bangunan), biaya kenaikan kelas anaknya, dan masih banyak lagi.… Lanjut Baca