4 Masalah Kesehatan Karyawan Pabrik yang Sering Terjadi

Salah satu faktor yang memengaruhi kesehatan seseorang adalah lingkungan. Bagi kamu yang sudah bekerja, lingkungan kerja juga bisa memberi dampak bagi kesehatan, terutama bagi kamu yang bekerja di pabrik. Jika karyawan kantoran sering mengalami masalah kesehatan karena terlalu lama duduk, lalu apa yang terjadi pada karyawan pabrik? Berikut beberapa masalah kesehatan yang sering dialami pekerja pabrik.… Lanjut Baca